Selasa, 25 Oktober 2011

Disk Forensik

WINHEX FORENSIK

Winhex adalah editor hexadesimal universal, yang paling utama adalah sangat membantu dalam bidang computer forensik, data recovery, proses data dalam tingkat yang rendah dan kemanan ti.

Beberapa kelebihan winhex :

  • Disk Editor untuk hard disk, floppy disk, CD-ROM dan DVD
  • Dukungan untuk FAT, NTFS, UFS, CDFS, UDF.
  • Memiliki interpretasi untuk sistem RAID dan dynamic disks.
  • berbagai macam teknik pemulihan data
  • RAM editor, menyediakan akses kepada physical RAM dan proses yang di miliki virtual memory.
  • Penerjemah data yang dapat mengetahui 20 jenis type data.
  • Menganalisa dan membandingkan file-file.
  • Disk cloning.
  • Memprogram interface (API) dan menulis program.
  • Menghapus file rahasia dengan aman, membersihkan hard drive demi menjada privacy

X-ways forensik, edisi forensik dari Winhex adalah lingkungan komputer forensik yang kuat dan mampu dengan sejumlah fitur forensik, menerjemahkannya menjadi perangkat analisis yang kuat. seperti menangkap ruang yang bebas, ruang yang lemah, ruang dalam partisi dan teks.

X-ways dan Winhex pada dasarnya mengarikan dan menunjukkan struktur direktori pada FAT, NTFS, Ext2/3, Reiser, CDFS dan media UDF dan file gambar.
Selain itu juga dapat menyatukan beberapa mekanisme penyembuhan file yang otomatis dan mengizinkan pemulihan data secara manual.

Kegunaan Winhex :

  1. Drive cloning, drive imaging

adalah membuat suatu duplikasi yang bisa menghemat waktu dalam menginstall suatu sistem operasi dan software lainnya.

  1. RAM editor

adalah untuk menjalankan program yang sedang berjalan dan dalam permainan komputer khusus.

  1. Analyzing files

adalah untuk menentukkan jenis recoveri data sebagai bagian rantai yang hilang oleh scandisk.

  1. Wiping confidential files or disks

dengan menghapus file rahasia dengan winhex maka tidak ada satupun dari komputer yang ada tidak akan bisa mendapatkan file itu lagi.

  1. Wiping unused space and slack space

dengan menghapus ruang kosong yang tidak terpakai maka akan meminimalkan ukuran backup datanya.

  1. Manipulating saves game files

untuk permainan di komputer, kita bisa menggunakan cheat-nya yang bada di internet atau kita bisa membuat cheat sendiri.

  1. Trusted download

dengan Winhex, download bisa lebih aman dan dapat dipercaya kebersihannya dari hal-hal yang dapat mengganggu komputer kita.

  1. 128- bit encryption

dengan Winhex, kita bisa membuat file kita tidak bisa di baca oleh orang lain.

  1. Conveniently editing data structure

kita bisa merubah struktur data yang ada dengan baik sesuai dengan apa yang kita inginkan.

  1. Unifying and dividing odd and even bytes/words

digunakan oleh programmer yang menggunakan EPROM.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar